Super-imperialisme

Super-imperialisme adalah istilah Marxis yang memiliki dua makna. Makna pertama adalah hegemoni negara imperialis atas negara-negara saingannya yang lebih lemah (sub-imperialisme). Makna kedua adalah suprastruktur komprehensif yang berada di atas kumpulan negara imperialis yang sejajar. Makna terakhir ini muncul lebih dulu dan semakin langka pada pertengahan abad ke-20.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search